Unduh Adobe Flash player

Cara Daftar Publisher di Popcash.net


Selamat sore sobat blogger dimana pun berada. Oke sesuai artikel yang di bahas sebelumnya, disini admin ingin berbagi informasi dengan sobat tentang Cara Daftar Publisher di Popcash.net. Jika sebelumnya admin sudah memaparkan tentang Cara Mendapatkan Dollar dari Popcash, tiba saatnya admin akan memberitahukan tutorial kepada sobat tentang bagaimana cara mendaftar/menjadi publisher di Popcash.net. Yaudah gausah panjang lebar langsung saja ikuti langkah - langkanya sobat.

Langkah - Langkah Daftar Publisher di Popcash.net

1. Buka situs Popcash.net disini.

2. Klik "Register" pada pojok atas kanan.

3. Setelah di klik, akan muncul halaman baru yang akan meminta anda untuk mengisi email, dan password seperti gambar di bawah ini:


4. Setelah sobat mengisi semuanya, silahkan klik "Submit". Jangan lupa centang I have read and agree with terms and conditions.

5. Jika data-data yang di masukan benar maka akan ada pemberitahuan kepada sobat untuk membuka e-mail yang sobat masukan tadi, dan meminta konfirmasi kembali. Jika tidak ada, silahkan sobat cek di folder spam.

6. Setelah sobat Konfirmasi, maka sobat sudah resmi menjadi publisher di Popcash.net.

Oke sekian tutorial tentang Cara Daftar Publisher di Popcash.net. Terimakasih telah berkunjung ke sharexid.blogspot.com. Tidak ada yang mudah dalam hidup ini, akan ada pengorbanan untuk sesuatu hal yang kita inginkan. Jika sobat ada yang kurang paham bisa berkomentar di bawah ini. Semoga bermanfaat dan semoga membantu :) Happy Blogwalking

3 Responses to "Cara Daftar Publisher di Popcash.net"

  1. Trimakasih gan atas infonya. saya akan coba

    http://cam-puh.blogspot.com/

    BalasHapus
    Balasan
    1. Yoi gan sama sama. Tapi pernah denger juga popcast ini scam gan. Jadi membernya tidak di kasih dollar yang sesuai. Aku jg pernah nyoba daftar tp gatau kabarnya gmn. Tapi ya gatau jg sih. Di coba dulu aja gan :D

      Hapus
  2. In case you are looking into making cash from your websites/blogs by popunder advertisments, you should use one of the biggest companies: Pop Ads.

    BalasHapus

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *